Sosongkokan

Flora
Sosongkokan
30 Juni 2014
3023

 

Pemanfaatan

Bagian yang dipakai

Bagian dari Nanas kerang yang dipakai antara lain Bunga dan daunnya yang segar atau kering.

Pemakaian

Daun: 15 - 30 gr. Bunga: 20 - 30 kuntum rebus

Pemakaian Luar

Jatuh terkilir, terpukul (memar), dilumatkan, kemudian dibalut.

Cara Pemakaian

  1. Batuk rejan, batuk berdahak, flu, disentri: 20 - 30 kuntum bunga direbus, minum.
  2. TBC kelenjar, mimisan: 15 - 30 gr daun, rebus, minum.
  3. Acute bronchitis, muntah darah: 10 helai daun segar atau 20 - 30 kuntum bunga ditambah gula batu, ditim.
  4. Berak darah (melena): 10 - 15 helai daun segar atau 20 - 50 kuntum bunga kering ditambah gula enau, direbus.
Tentang Penulis
Subhan Hadi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

2014-10-08
Difference:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *