Anggrek Larat

Flora
Anggrek Larat
9 Juli 2017
2387

Anggrek larat adalah salah satu bunga identitas Indonesia khususnya di Maluku. Nama anggrek larat diambil dari nama pulau Larat yang ada di Kepulauan Maluku.Pulau Larat adalah pulau dimana anggrek larat pertama kali ditemukan.Seperti halnya anggrek lainnya, anggrek larat juga termasuk tumbuhan epifit. 

Bunga anggrek larat berwarna ungu muda, putih, serta kombinasinya.Mahkota bunga terdiri dari enam bagian mahkota bunga.Bunga anggrek larat tersusun pada satu tangkai panjang.

Daun anggrek larat berbentuk panjang dnegan daging daun yang tebal.Daun anggrek larat ini memiliki tekstur kaku dengan warna mulai dari hijau muda hingga hijau tua serta mengkilat dibagian permukaan daun.

Sumber bacaan :https://id.wikipedia.org/wiki/Anggrek_larat#cite_note-G-3

Sumber gambar : http://100gambarbunga.blogspot.com/2016/02/mengenal-anggrek-ungu-dendrobium.html

 
Tentang Penulis
Ayu Tantri Winna Asmara

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

2019-08-04
Difference:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *