



Satwa
Burung Pergam Laut

25 November 2024

11

0
Burung merpati besar, kokoh, berwarna hitam-putih dan sering berkelompok. Menghuni hutan pesisir di pulau-pulau kecil lepas pantai, hanya sesekali menjelajah ke daratan utama untuk mencari makan dan beristirahat.
Hak Cipta
Muhammad Bilal Yogaswara
Nama
Pergam Laut
Nama Latin
Ducula bicolor
Lokasi sebaran
Asia Tenggra
Status konservasi
LC
Manfaat
Bioindikator lingkungan

#konservasi, AVES, Keanekaragaman hayati, biodiversitas, bird, burung, wildlife