Satwa
Burung Jalak Putih
12 November 2024
6
Burung jalak yang cantik dan mencolok, dengan bercak kulit botak kuning seperti topeng di sekitar mata. Seluruh tubuh putih dengan ujung sayap hitam; populasi di Jawa Timur dan Bali juga memiliki punggung kelabu. Umumnya mencari makan di pepohonan dan terkadang turun ke tanah dan di atas hewan besar seperti kerbau dan rusa. Biasanya dalam kelompok kecil.
Hak Cipta
Muhammad Bilal Yogaswara
Nama
Jalak Putih
Nama Latin
Acridotheres melanopterus
Lokasi sebaran
Endemik Indonesia
Status konservasi
EN
Manfaat
Bioindikator lingkungan
#konservasi, AVES, Keanekaragaman hayati, biodiversity, bird, burung, wildlife