Artikel
Walik Dada-putih

Satwa

1501

0

3 Januari 2015

Deskripsi
Sedang (23-26cm).Tenggorokan hijau dan penutup ekor bagian bawah kekuningan. Jantan: memiliki tudung dan bercak lembayung di perut, serta bercak lebar melintang di dada berwarna putih (biasa dengan ulas kuning terang). Betina: hijau dengan penutup ekor bagian bawah kuning.
Prilaku
-sendirian atau berpasangan
– memakan buah
Persebaran
di pegunungan Pulau Papua, Teluk Cendrawasih, Kepulauan goodenough, Maluku, Kepulauan Bismarck
keterangan:
Walik Dada-putih prasinorrhous jantan, Kai Kecil Maluku © Rob Hutchinson
Refrensi
KutilangIndonesia, Walik Dada Putih,
http://www.kutilang.or.id/burung/konservasi/walk-dada-putih/( diakses pada 3 Januari 2015)
0
©2014-2020, Biodiversity Warriors. Seluruh Hak Cipta.