Owa-owa atau Kelempiau endemik Kalimantan

Satwa
Owa-owa atau Kelempiau endemik Kalimantan
17 Desember 2014
2482

Kerajaan: Animalia
Filum: Chordata
Kelas: Mammalia
Ordo: Primates
Famili: Hylobatidae
Genus: Hylobates

   Owa-owa atau Kelempiau (Hylobates muelleri), adalah primata dari keluarga Ungko. Tidak seperti keluarga ungka lainnya, Owa-owa tidak menunjukan dimorfisme dalam warna bulunya. Owa-owa memiliki bulu berwarna abu-abu atau coklat dengan bulu berwarna terang berbentuk cincin di bagian muka. Pada bagian kepala juga terdapat bulu berwarna gelap seperti topi. Owa-owa memiliki berat rata-rata 5,7 kg, merupakan ungka terkecil dalam keluarga ungka. Ditetapkan status konservasi IUCN adalah terancam

 

Tentang Penulis
Dyah Pramudhawardani

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

2015-06-30
Difference:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *