Ular tambang – Dendrelaphis pictus

Animal, Forestry
Ular tambang – Dendrelaphis pictus
22 November 2024
14

Ular ini berukuran sedang dengan warna tubuh atas coklat kemerahan, dengan garis warna hitam, dan tubuh bagian tubuh bawah berwarna kuning kehijauan. Ular ini beraktifitas di atas pohon atau arboreal, biasanya ular ini memangsa kadal dan katak/kodok kecil.  Ular ini berorama menyengat untuk menghindari predator.

Copyright
Whensunisyellow
Name
Ular tambang
Latin Name
Dendrelaphis pictus
Distribution location
Asia
Conservation status
Least concern
Benefit
-
Ular tali, dendrelaphis, tidak berbisa
Photographer
Rizka Malintan
Universitas negeri jakarta

Leave a Reply

2024-11-22
Difference:

Leave a Reply