Spilanthes acmella

Foto
Spilanthes acmella
Aktivitas, Ekowisata, Flora, Kehutanan, Lain-lain, Pertanian, Perubahan Iklim, Tata Kelola Sampah
556
3 Maret 2022
Universitas Sriwijaya
Fotografer
Dee Hwang
35
foto

Klasifikasi

Kerajaan : Plantae

Divisi: Magnoliophyta

Kelas: Magnoliopsida

Bangsa: Asterales

Suku: Asteraceae

Marga: Spilanthes

Jenis: Spilanthes Acmella (L.)

Spilanthes acmella / Acmella paniculata, lebih dikenal di Indonesia sebagai Jotang / ghetang (lokal). Daun mudanya bisa dilalap, biasa jadi tambahan sayur urap juga. Ketika dikunyah terasa pahit, produksi air liur meningkat, lidah terasa mati rasa persis minum air soda. Bunga dan daun dan akar bisa jadi obat tradisional, untuk sakit gigi, peradangan gusi, dan diare. Foto diambil di Lahat, 3 Maret 2022.

 

Hak Cipta: Dee Hwang
1
Bagikan:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *