Burung Merak: Keindahan yang Memikat dari Dunia Fauna

Satwa
Burung Merak: Keindahan yang Memikat dari Dunia Fauna
10 April 2025
3
0

Burung merak (Pavo) adalah salah satu spesies burung paling menakjubkan di dunia. Burung merak dikenal karena keindahan bulunya yang mencolok, terutama pada merak jantan, burung merak tidak hanya menarik perhatian manusia tetapi juga sangat penting dalam ekosistemnya.

Burung merak ditemukan di berbagai habitat, mulai dari hutan tropis hingga padang rumput. Burung merak dikenal dengan perilaku yang menarik saat musim kawain. Merak jantan akan mengembangkan bulunya dan melakukan tarian untuk menarik perhatian betina. Suara berisik yang dikeluarkan selama proses ini juga berfungsi untuk menarik pasangan.

Meskipun memiliki daya tarik yang besar, populasi merak menghadapi ancaman serius akibat kehilangan habitat, perburuan liar, dan perubahan iklim. Upaya konservasi diperlukan untuk melindungi spesies ini agar tetap lestari di alam liar. Taman nasional dan cagar alam menjadi tempat perlindungan penting bagi burung merak.

 

Hak Cipta
Hutan Kampus | Unesa
Nama
Burung Merak
Nama Latin
Pavo
Lokasi sebaran
dapat ditemui di berbagai lokasi seperti hutan, taman nasioanl dan cagar alam
Status konservasi
Terancam
Manfaat
memiliki manfaat sebagai penyeimbang dalam suatu ekosistem yaitu dengan memakan serangga sehingga tidak akan terjadi kelebihan populasi serangga pada suatu ekosistem
#burungmerak, #pendidikankonservasiunnes, #populasimerak
Fotografer
Fiacantik
Universitas Negeri Semarang

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

2025-04-10
Difference:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *