KOMPETISI MINI VIDEO KREATIF DIVERSIFIKASI PANGAN LOKAL

Event
KOMPETISI MINI VIDEO KREATIF DIVERSIFIKASI PANGAN LOKAL
790
3 April 2021
09 : 00

Hallo semuanya!

Salam Lestari!

 

Beras telah menjadi komoditas pangan utama bagi masyarakat Indonesia. Fakta menunjukkan bahwa sumber pangan pokok yang hanya bertumpu pada satu sumber karbohidrat yaitu beras akan melemahkan ketahanan pangan sekaligus menimbulkan kesulitan dalam pengadaannya.

 

Perlu kalian ketahui nih, Diversifikasi pangan lokal merupakan strategi yang digunakan untuk menanggulangi masalah tersebut. Selain itu, pangan lokal ini sangat kaya akan nutrisi dan karbohidrat yang baik sekali bagi kesehatan Lho..

             

 

 

Melihat kondisi tersebut, MAPALA UNTAN, BW KEHATI UNTAN, Yayasan KEHATI dan KRKP mengajak kalian untuk mendukung Diversifikasi Pangan Lokal dengan ikut serta dalam Kompetisi Mini Video Kreatif Instagram dengan ketentuan dan persyaratan bisa teman-teman cermati di postingan ya!

 

So tunggu apalagi, catat tanggal, persyaratan, ketentuannya dan ikut berkontribusi untuk Kedaulatan Pangan Indonesia melalui aksi Diversifikasi Pangan Lokal.

 

Jangan lupa juga ajak teman kalian sebanyak-banyaknya dan menangkan hadiah menarik dari kami!

 

#FoodSystemGoal

#IndonesianLocalFood

#BWKEHATIChallenge

Komen ditutup

Categories: