

Flora
Ulin atau Bulian atau kayu besi

9 January 2015

5441

0
Pohon ulin memang tidak setenar pohon jati namun kayu ulin telah menjadi ciri khas tanaman Kalimantan ia juga sering dijuluki kayu besi, mungkin karena beberapa keistimewaannya yang tahan terhadap serangan rayap dan serangga penggerek (hampir sama kuatnya dengan jati) selain itu kayu ulin juga terkenal kuat dan cukup awet dengan kategori kuat dan awet untuk high lavel (kelas 1) tahan terhadap perubahan suhu, kelembaban dan pengaruh air laut, oleh sebab itu jenisnya banyak digunakan untuk beberapa hal antara lain :
- Konstruksi jembatan
- Dermaga
- Bangunan yang terendam air
- Bantalan rel kereta api
- Perkapalan
- dll
Kayu ulin ini termasuk jenis pohon dengan ukuran besar tingginya mencapai hingga 50m, kemudian memiliki diameter 120cm.
SALAM RIMBA
DAVID PASARIBU 🙂

Leave a Reply
Artikel
Terkait
Terkait
2017-07-28