Taman Nasional Tanjung Puting
21 June 2017
983
Taman Nasional Tanjung Puting merupakan Taman Nasional yang terletak di semenanjung barat daya provinsi Kalimantan Tengah. Di sini terdapat konservasi orangutan terbesar di dunia dengan populasi diperkirakan 30.000 sampai 40.000 orangutan yang tersebar di taman nasional dan juga di luar taman nasional ini. Di TN Tanjung Puting ini pengunjung dapat melihat langsung habitat alami Orangutan secara langsung dan melihat langsung hidup mereka di alam liar serta merupakan pusat rehabilitasi orang utan pertama di Indonesia.
sumber :
http://pontinesia.com/featured/taman-nasional-tanjung-puting-kalimantan-tengah
Leave a Reply
You must be logged in to post a comment.
Related
Article
Article
No items found
2017-07-28