



Flora
Rumput Gajah

19 April 2016

1367

0
Rumput Gajah (Pennisetum purpureum) adalah rumput bernutrisi yang sangat tinggi dengan berukuran besar yang biasanya dipakai sebagai pakan ternak seperti sapi, kambing, gajah, kambing, domba, dll. Rumput gajah banyak dibudidayakan di Negara Afrika karena ketahanannya terhadap cuaca panas. Di Indonesia rumput ini sering di basmi karena di anggap gulma/penggangu untuk tanaman lain, padahal rumput ini memiliki nutrisi yang tinggi, sehingga sangat baik untuk penternak hewan.

Leave a Reply
Artikel
Terkait
Terkait
2016-05-02