Pipit zebra

Animal
Pipit zebra
6 June 2015
1659

Burung pipit zebra merupakan salah satu dari dua spesies yang ada dalam genus Taenopygia dari keluarga Estrildidae. Satu spesies lagi adalah double-barred finch (Taenopygia bichenovii). Keluarga Estrildidae terdiri atas 29 genus, termasuk Taenopygia dan Padda yang mempunyai spesies gelatik  jawa (Padda oryzivora).

Memiliki ukuran tubuh 10 cm. Paruh merah jingga; coret-muka putih vertikal. Betina : dada, sisi perut dan bercak-bercak telinga keabu-abuan, Anak : memiliki paru hitam.

About Author
Dewi Ayu Anindita

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

2015-07-01
Difference:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *