Nautilus

Animal
Nautilus
29 June 2014
1927

Nautilus merupakan hewan bercangkang yang memilik kedekatan dengan cumi - cumi dan gurita. Hewan yang mempunyai tentakel hingga 90 tentakel dan berdiameter 3 dan 30 cm. Nautilus telah hidup sejak jutaan tahun lalu dengan bentuk yang tidak banyak berubah seperti yang dulu, Hingga nautilus dianggap fosil hidup.

Nautilus menjadi Ikon Badan Taman Nasional Karimunjawa. Status Konservasi nautilus ialah termasuk hewan yang dilindungi undang-undang RI sejak 1999.

 

Klasifikasi Ilmiah 

Kerajaan : Animalia

Filum : Molusca

Kelas Cephaloda

Ordo : Nautilida

Famili : Nautilidae

About Author
Tri Rahman

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

2015-03-14
Difference:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *