Jamur Champigno

Fungi
Jamur Champigno
25 July 2017
1833

 Masyarakat luar negeri mengenal Jamur Champigno dengan tablem mushroom, White mushroom, common mushroom atau cultivate mushroom (sebutan masyarakat di Inggris). Namun lain halnya di negara Paris, Jamur ini dkenal dengan nama Champigno de paris.

  Dari segi Fisiologi, Jamur pemilik nama ilmiah Agraricus bisporus ini, memiliki keunikan tersendiri dibandingkan jenis jamur pada umunya. Jamur Champigno mampu mengubah selulosa dari media tanam menjadi senyawa protein. Secara morfologi, bentuk Jamur Champigno menyerupai cincin dengan bagian tengah bertangkai, atau menyerupai bentuk kancing dan berwarna putih atau coklat muda.

 Dari kacamata kesehatan Jamur Champigno layak dikonsumsi, mengandung asam glutamat dan berbagai jenis enzim. Senyawa- senyawa tersebut yang membantu proses metabolisme tubuh, menurunkan kolesterol, menjaga stamina tubuh serta mencegah berbagai jenis penyakit.

Sumber bacaan:
Redaksi Agromedia. 2009. Bertanamn Jamur Konsumsi. Jakarta: Agro Media Pustaka.

Sumber gambar:
http://www.suaradesa.com/opini/2015/10/28/jamur-rasa-daging

About Author
Amelia Suberti

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

2017-07-28
Difference:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *