Animal
Kerak kerbau (Acridotheres javanicus (Cabanis, 1851))
19 June 2024
303
Deskripsi: Ciri khas kerak kerbau terletak pada warna bulu tubuhnya yang gelap, dengan bercak putih terlihat di bagian bawah sayapnya saat terbang. Mata mereka berwarna kuning terang, memberikan kontras dengan bulu hitam. Paruhnya pendek dan kuat, berwarna kuning keabu-abuan.
Klasifikasi
Kingdom: Animalia
Phylum: Chordata
Class: Aves
Order: Passeriformes
Family: Sturnidae
Genus: Acridotheres
Spesies: Acridotheres javanicus
Copyright
Fania Dewi Nasihah
Name
Kerak kerbau/Jalak kerbau
Latin Name
Acridotheres javanicus
Distribution location
Indonesia (Bali dan Jawa)
Conservation status
Vulnerable (Rentan)
Benefit
Pengendali populasi serangga
#burungurban, bird, burung