Bondol Jawa (Lonchura leucogastroides)
Bondol Jawa (Lonchura leucogastroides), atau dikenal juga sebagai pipit bondol dan emprit bondol, adalah burung kecil pemakan biji-bijian, khususnya padi. Burung ini memiliki tubuh mungil dengan bulu kecoklatan dan perut putih yang khas. Nama-nama lokalnya mengikuti suara kicauannya yang lembut dan berulang. Dalam bahasa Inggris, burung ini disebut Javan Munia. Di sekitar Taman Nasional Gunung … Bondol Jawa (Lonchura leucogastroides)