mawarmerah

Mawar atau Rosa

Sebagian besar mawar taman adalah hasil persilangan yang dibudidayakan sebagai tanaman hias di taman, baik pribadi maupun umum. Mawar termasuk salah satu jenis tanaman berbunga yang paling populer dan banyak dibudidayakan, terutama di wilayah beriklim sedang. Selama dua abad terakhir, telah dikembangkan berbagai macam kultivar taman, meskipun mawar sendiri telah ditanam di taman selama ribuan Mawar atau Rosa

Mawar Merah: Pesan Cinta dari Alam

Mawar merupakan tanaman bunga hias berupa herba dengan batang berduri. Mawar yang dikenal nama bunga ros atau Ratu Bunga merupakan simbol atau lambang kehidupan religi dalam peradaban manusia. Mawar berasal dari dataran Cina, Timur Tengah dan Eropa Timur. Dalam perkembangannya, menyebar luas di daerah-daerah beriklim dingin (sub-tropis) dan panas (tropis).