Duttaphrynus melanostictus : Kodok Sekitaran Rumah
D. melanostictus merupakan kodok paling umumditemukan diberbagai tempat termasuk perkampungan dan kota, lahan olahan, tempat terbuka, kebun, parit dipinggiran jalan serta biasa berada di tanah kering, diatas rumput dan diatas serasah. Morfologi Memiliki warna kulit abu-abu gelap sampai abu-abu agak kekuningan dengan bintil-bintil hitam, permukaan kulit kasar dan berbintil, tympanium terlihat jelas, selaput pada jari … Duttaphrynus melanostictus : Kodok Sekitaran Rumah