Layang-layang batu / Pacific Swallow (Hirundo javanica)
Layang-layang batu merupakan salah satu biodiversitas penting dengan umumnya berhabitat di pesisir, hutan sekunder, perbukitan, dan dapat juga ditemukan di daerah dataran tinggi. Ciri layang-layang batu memiliki tubuh atas biru gelap mengilap, tubuh bawahnya putih kotor. Dahi, tenggorokan, dan dada merah kawat. Memiliki ekor bercorak putih, pendek tanpa pita. Biasa ditemukan di daerah urban, di … Layang-layang batu / Pacific Swallow (Hirundo javanica)