#3pilarkonservasiunnes

Dokumentasi partisipasi dalam kegiatan penanaman mangrove oleh ikatan mahasiswa Kendal

  Kegiatan penanaman mangrove yang dilaksanakan oleh Ikatan Mahasiswa Kendal (Imaken ) Universitas Negeri Semarang merupakan salah satu bentuk nyata kontribusi mahasiswa dalam menjaga kelestarian lingkungan pesisir. Kegiatan ini berlangsung di kawasan pesisir Kendal di pantai Muara Kencan yang terletak padaDesa Pidodo Wetan dengan melibatkan sejumlah mahasiswa yang secara aktif menanam bibit mangrove di area Dokumentasi partisipasi dalam kegiatan penanaman mangrove oleh ikatan mahasiswa Kendal