Kategori: Flora

Areca catechu I Pinang atau Jambe

Areca catechu merupakan tumbuhan dari famili Arecaceae yang memiliki ruas bekas daun atau nodus yang jelas, daun majemuk menyirip, dan pelepah daun berbentuk tabung.

Gnetum gnemon I Buah Melinjo

Gnetum gnemon merupakan tumbuhan yang memiliki tinggi batang mencapai 25 m, memili buah berbentuk bulat lonjong, dan memiliki daun tunggal berbentuk oval.

Sechium edule I Labu Siam

Sechium edule merupakan tumbuhan dari famili Cucurbitaceae yang tumbuh merambat dengan batang lunak, beralur, dan bercabang banyak.