Waduk Cengklik Boyolali

Kelautan
Waduk Cengklik Boyolali
5 July 2016
1724
0

Waduk Cengklik merupakan salah satu waduk di Jawa Tengah, tepatnya di kabupaten Boyolali. Berada didekat bandara Adi Sumarmo.

Pemanfaatan waduk beraneka macam seperti pengairan lahan pertanian disekitarnya, wisata, dan tambak ikan.

Selain dimanfaatkan, beberapa sisi juga dibiarkan begitu saja sehingga banyak tumbuhan liar seperti enceng gondok yang tumbuh banyak. 

Waduk Cengklik juga sering digunakan untuk memancing ikan.

 

(Semua foto oleh : Rahmadiyono Widodo)

Hak Cipta
Nama
Nama Latin
Lokasi sebaran
Status konservasi
Manfaat
Fotografer
Rahmadiyono Widodo
Pendidikan Biologi UNY

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

2022-01-17
Difference:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *