Tokek Terbang dari Malang

Tokek Terbang dari Malang
11 March 2022
724
0

Ptychozoon kuhlii termasuk Familia Gekkonidae . Tubuh berwarna abu-abu dengan corak coklat tua dipunggung dari kepala hingga ekor. Pada sisi tubuh terdapat pelebaran kulit juga pada bagian sisi-sisi ekor,dimana antara jari-jari kaki dan tangan berselaput.Ptychozoon adalah genus tokek arboreal didistribusikan lebihbanyak dari Asia Tenggara, terutama di tropis basah. Saat ini, enam spesies diakui di bawah genus:Ptychozoonkuhli, P. horsfieldii, P. lionotum, P. intermedium, P.rhacophorus and P. trinotaterraI (Brown, 1999;1997; Smith, 1935 dalam Pawar 2001).

Hak Cipta
Nama
Nama Latin
Lokasi sebaran
Status konservasi
Manfaat
Fotografer
Sandra Rafika Devi
Biologi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Foto
Terkait
Tidak ada foto yang ditemukan
2022-09-14
Difference:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *