Okra – Abelmoschus esculentus

Pangan Lokal, Pertanian, Tumbuhan, Tumbuhan Obat
Okra – Abelmoschus esculentus
29 Maret 2024
347

Okra, atau bendi, adalah tumbuhan berbunga dari suku Malvaceae yang berasal dari Ethiopia. Okra juga dikenal sebagai lady finger. 
Okra adalah buah polong-polongan berbentuk kapsul yang dilapisi bulu. Sekilas, okra mirip dengan oyong atau gambas, namun panjangnya hanya sekitar 12 cm. Okra mengandung vitamin C dan nutrisi lain yang baik untuk kesehatan. Masyarakat indonesia menyebutnya okra menjadi sayuran yang sangat sehat.
Hak Cipta
tambahinfollower.id
Nama
Okra
Nama Latin
Abelmoschus esculentus
Lokasi sebaran
Indonesia
Status konservasi
-
Manfaat
baik untuk kesehatan
Abelmoschus esculentus, lady finger, okra
Fotografer
tambahinfollower

Tinggalkan Balasan

2024-11-10
Difference:

Tinggalkan Balasan