Lasiwen haselti (Myotis hasseltii)

Kehutanan, Satwa
Lasiwen haselti (Myotis hasseltii)
26 Mei 2024
152

Keterangan (Kiri atas – kanan bawah = 1 – 6): 1. Koloni kelelawar; 2. Lasiwen haselti black form; 3. Tonjolan pangkal ibu jari menyerupai bantalan; 4. Tampak samping (black form); 5. Tampak samping (yellow form); 6. Tampak depan (yellow form)

Hak Cipta
A. Restu Dwikelana
Nama
Lasiwen haselti, Lesser large footed myotis
Nama Latin
Myotis hasseltii
Lokasi sebaran
Malaysia Timur, Kalimantan, Sumatera, Jawa, Asia (Suyanto 2006)
Status konservasi
Least Concern (IUCN)
Manfaat
Predator serangga, kotoran kelelawar dapat dimanfaatkan sebagai pupuk guano
Bats, Chiroptera, Kelelawar, Lasiwen haselti, Myotis hasseltii
Fotografer
Ahmad Restu Dwikelana
IPB University

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

2024-05-27
Difference:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *