Kepiting Karang Berbintik
18 July 2017
2059
0

Kepiting ini sering ditemukan pada pantai-panta berkarang. Ia hidup berkelompok pada karang-karang besar dipinggir pantai. Spesies ini akan menjauh ketika didekati oleh manusia, dan gerakannya cukup cepat.

Sumber Gambar : Dokumentasi Pribadi
Lokasi Pengambilan Gambar : Pulau Serangan, Bali
Hak Cipta
Nama
Nama Latin
Lokasi sebaran
Status konservasi
Manfaat
Foto
Terkait
Terkait
Tidak ada foto yang ditemukan
2017-07-29