Satwa
Gonyosoma oxychephalum | Ular Bajing
26 December 2025
4
0
Warna tubuh umumnya hijau cerah hingga hijau kebiruan, dengan variasi individu berupa garis hitam atau kebiruan di sepanjang tubuh; bagian ventral berwarna hijau pucat hingga kekuningan.
Hak Cipta
@raihan_mf83
Nama
Ular Bajing
Nama Latin
Gonyosoma oxycephalum
Lokasi sebaran
Asia Tenggara
Status konservasi
LC
Manfaat
Predator
Colubridae, Serpentes, biodiversitas
2025-12-30