Satwa
Bondol oto-hitam | Lonchura ferruginosa
20 March 2025
41
0
Bondol oto-hitam (Lonchura ferruginosa) terlihat mirip dengan bondol haji, perbedaanya adalah bulu tenggorokan dan perutnya berwarna hitam.
Hak Cipta
Kurniawan Tri Aji
Nama
Bondol oto-hitam
Nama Latin
Lonchura ferruginosa
Lokasi sebaran
Lonchura ferruginosa
Status konservasi
Least Concern
Manfaat
-
Bondol oto-hitam, Estrildidae, Lonchura ferruginosa
2025-10-23