Event
Ekonomi Biodiversitas Indonesia
900
25 Maret 2021
13 : 00
Secara kolektif masyarakat dunia telah salah mengelola sumber daya alam karena konsumsi yang jauh melebihi kapasitasnya (The Economics of Biodiversity: The Dasgupta Review, 2021).
Padahal masa depan umat manusia, termasuk anak muda Indonesia, sangat bergantung pada seberapa baik kita menjaga biodiversitas.
Mungkinkah kepentingan ekonomi dan keberlanjutan biodiversitas berjalan berdampingan?
EKONOMI BIODIVERSITAS INDONESIA: Sains, Kebijakan, Peluang, dan Tantangan
25-29 Maret 2021
Seluruh rangkaian acara ini akan digelar secara virtual dan terbuka untuk umum. Silakan lihat poster untuk info lengkap acara.
Segera daftarkan diri Anda di http://bit.ly/REG_ALMIBio. Kuota terbatas.
#biodiversity #economics #biodiversitas #ekonomi #DasguptaReview
Bagikan: