Belajar Biodiversitas dari Pengamatan Burung

Event
Belajar Biodiversitas dari Pengamatan Burung
800
30 Juli 2021
19 : 30

Belajar dari alam dapat membantu manusia menumbuhkan rasa hormat terhadap kehidupan dan kekayaan alam. Mereka dapat menghargai dan memahami pentingnya hubungan antara alam dan manusia untuk tidak menyakiti atau merusak lingkungan.

 

Kegiatan pengamatan burung, menjadi salah satu cara untuk mempelajari dan menghargai keragaman hayati, dan kita akan mempelajari tentang cara, alat dan apa saja yang bisa dicapai dari kegiatan pengamatan burung, di..

 

BINCANG ALAM

Obrolan santai yang dipandu oleh Akita Verselita,

mengundang Rahmadiyono Widodo, Koord. Paguyuban Pengamat Burung Jogja 2018 dan

Biodiversity Warriors Yayasan KEHATI

 

Dengan tema ‘Belajar Biodiversitas dari Pengamatan Burung’ pada hari Jumat, tanggal 30 Juli 2021, pukul 19.30 WIB

 

Live di kanal YouTube, Twitter, Instagram dan Facebook Mongabay Indonesia

Bagikan:

Komen ditutup

Categories: