Merica Untuk Menurunkan Berat Badan

Merica Untuk Menurunkan Berat Badan
2 July 2017
1600
0

Lada atau juga disebut merica ( Piper nigrum L ) merupakan rempah yang berbentuk biji-bijian kecil. Merica yang selama ini lebih dikenal sebagai bumbu masakan, ternyata memiliki manfaat untuk menurunkan berat badan.

Kandungan nutrisi tertinggi pada merica adalah vitamin K, vitamin A, vitamin E dan vitamin C. Juga mengandung jejak vitamin B, seperti niacin, pyridoksin dan riboflavin, serta beberapa folat dan kolin. Merica juga mengandung serat, karbohidrat dan protein, namun sangat rendah kolesterol dan kadar gula.

Lada mengandung senyawa kimia yang dikenal dengan capsaicin, yang merupakan senyawa yang membuat rasa pedas seperti pada cabai. Capsaicin juga berguna untuk membantu menurunkan berat badan. Capsaicin berkemampuan membakar kalori dan lemak dengan sifat termalnya . Rasa pedas saat makan merica juga akan dapat membakar lemak.

 

Sumber: carakhasiatmanfaat.com: Khasiat Manfaat Merica

Tentang Penulis
anisa ulfah

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Artikel
Terkait
Tidak ada artikel yang ditemukan
2017-07-28
Difference:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *