Mangga

Flora
Mangga
12 July 2017
1309
0

Mangga merupakan salah satu jenis buah yang keberadaannya melimpah di Indonesia. Oleh karena itu, tidak mengherankan jika kemudian harganya lebuh murah ketimbang buah lainnya seperti apel, anggur atau strawberry. Meski murah, tapi bukan berarti rasanya kalah dari buah lainn. Secara umum, sensasi rasa buah mangga adalah perpaduan rasa manis dan juga asam. Semakin matang maka rasa manisnya akan mengalahkan rasa asamnya.

sumber gambar : koleksi pribadi

Tanaman ini merupakan famili dari Anarcadiaceae yang dapat tumbuh dan berkembang dengan tegak dan bercabang. Tanaman mangga memiliki biji berkeping dua dan berwarna keputihan abu-abu, dan memiliki buah berwarna hijau, kuning, marga tergantung varietes. 

 

Tentang Penulis
muhammad ramadhany

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

2017-07-28
Difference:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *