

Satwa
Lutung Budeng

30 July 2014

1723

0
Lutung Budeng adalah hewan diurnal , yang lebih aktif pada waktu siang hari di atas pepohonan. Makanan pokoknya terdiri dari tumbuh-tumbuhan. Memakan dedaunan, buah-buahan dan bunga. Spesies ini juga memakan larva serangga.

Leave a Reply
Artikel
Terkait
Terkait
2014-10-05