Satwa
Kucing Suka Kebersihan
18 June 2017
1315
0
Kucing merupakan sejenis mamalia karnivora dari keluarga Felidae. Kucing termasuk hewan yang menyukai kebersihan. Mereka merawat diri dengan menjilati rambut mereka. Saliva atau air liur mereka adalah agen pembersih yang kuat. Kadang kala kucing memuntahkan hairball atau gulungan rambut yang terkumpul di dalam perut mereka. Sebagian kucing juga sangat menyukai air, mereka senang bila dimandikan. Adapun alasan kucing suka membersihkan diri adalah : Melindungi diri dari predator, mendinginkan suhu badan kucing, menjaga dan menghangatkan bulu kucing, membersihkan luka pada kucing, menstimulasi aliran darah pada kucing, tanda persahabatan kucing, dan sebagai cara kucing unuk rileks.
Leave a Reply
Artikel
Terkait
Terkait
2017-07-28