



Flora
Jempiring (Bali)

20 July 2017

1527

0
Kacapiring termasuk tumbuhan perdu yang berumur tahunan serta banyak memiliki cabang, ranting maupun daun yang lebat. Kacapiring mudah tumbuh di sembarang tempat, baik di daerah dingin maupun panas. Namun, tumbuhan ini lebih cocok di daerah pegunungan atau lokasinya yang tinggi lebih dari 400 meter di atas permukaan laut. Batang pohonnya mampu mencapai ketinggian berkisar 1-2 meter
Dokumentasi Pribadi
Pengambilan foto : Hutan BNI Udayana, Jimbaran Bali

Leave a Reply
Artikel
Terkait
Terkait
2017-07-26