



Satwa
Cekakak Jawa

1 July 2015

1318

0
DESKRIPSI
Tubuh berukuran sedang (25 cm).
Dewasa: Kepala coklat tua. Tenggorokan dan kerah coklat. Perut dan punggung biru ungu. Penutup sayap hitam. Bulu terbang biru terang. Bercak putih sayap saat terbang.
Remaja: Tenggorokan keputih-putihan.
Iris coklat tua, paruh merah, kaki merah.
Berburu di lahan rerumputan, jarang di atas air. Lebih banyak diam daripada Cekakak sungai, tapi suara sering terdengar.
Makanan: serangga.
Sarang berupa saluran dalam tanah.
Telur berwarna putih, jumlah 3-4 butir.
Berbiak bulan Maret, September.
Sumber : http://bio.undip.ac.id/sbw/sp_daftar_indo.htm

Leave a Reply
Artikel
Terkait
Terkait
2015-07-02