

Flora
Brotowali

22 June 2016

1480

0
Brotowali mengandung zat pahit tinokriposid, pati, glikosida, pikroretosid, harsa, kolumbin, kaokulin atau pikrotoksin dan beberapa alkaloid seperti aporfin, berberin dan palmatin. Senyawa paling penting yang terdapat dalam batang brotowali diduga merupakan senyawa tinokriposid yang memiliki aktivitas sebagai antimalaria, antiinflamasi dan antidiabetes.
Sumber bacaan:
Buku Sehat Alami dengan Herbal
Sumber gambar:
https://sekilasweb.files.wordpress.com

Leave a Reply
Artikel
Terkait
Terkait
2016-06-25