



Flora
Achantophora muscoides

14 July 2016

1973

0
Thallus silindris, berduri tumpul seperti bulatan lonjong merapat yang terdapat hampir di seluruh permukaan thalli. percabangan tidak teratur, gembal merimbun dibagian atas rumpun, warna merah muda, kecokelatan. tinggi rumpun dapat mencapai sekitar 15 cm.
Sumber: Handayani, Sri., Setia, Tatang Mitra., Rahayu, Sri Endarti. 2014. Pengenalan Makroalga Indonesia. Jakarta: Dian Rakyat

Leave a Reply
Artikel
Terkait
Terkait
2016-07-14