Bondol peking

Satwa
Bondol peking
26 Juli 2017
1390

Bondol peking memiliki ukuran yang kecil, warna bulu berwarna coklat, hidup berdampingan, memiliki bentuk paruh terspesialisasi untuk memcah biji, memiliki bintik-bintik pada bulu, sisi bawah bagian tubuh berwarna putih, bondol peking jantang memiliki kepala yang sedikit lebih lebar dibandingkan dengan ondol peking betina.
Sumber tulisan :
http://bio.undip.ac.id/sbw/spesies/sp_bondol_peking.htm
http://download.portalgaruda.org/article.php?article=359586&val=7495&title=Karakteristik%20Sarang%20Bondol%20Peking%20Lonchura%20punctulata%20(Linnaeus,1758)%20%20di%20Kawasan%20Kampus%20Universitas%20Andalas

Sumber foto : Dokumentasi Pribadi
Pengambilan foto : Pulau Serangan, Bali

Tentang Penulis
Arofi Gusman Maulana

Tinggalkan Balasan

2017-07-26
Difference:

Tinggalkan Balasan